Babinsa Koramil 404-03/Pendopo Sertu Samiran Monitoring Sungai Lematang di Desa Pandan

KP/Mahadaya.Co | Tanah Abang –Sungai lematang mengalir dari hulu Kabupaten Lahat sampai ke hilir Kabupaten PALI dengan kondisi ini kawasan ini memiliki lahan yang subur Sungai Lematang memiliki panjang 244 km merupakan salah satu sungai terpanjang di Sumatera Selatan. Minggu 

“Sungai lematang melintasi Kecamatan Tanah abang Kabupaten PALI hampir semua desa di Kecamatan Tanah hampir semua desa di lintasi sungai lematang kondisi memberi manfaat karena lahan pertanian di bantaran sungai lematang subur membuat pertanian di kawasan ini cukup menjanjikan .

Di balik kesuburan daerah aliran sungai lematang namun sering terjadi banjir ,akibat kondisi ini membuat petani sawah di Kecamatan Tanah abang harus bisa memilih waktu yang tepat agar tidak kebanjiran .

Sertu Samiran dari Babinsa Koramil 404-03/Pendopo yang memiliki wilayah binaan desa Pandan pro aktif memantau kondisi sungai lematang agar bisa mengatahui secara dini .Mengetahui kondisi sungai lematang untuk agar bila terjadi banjir bisa meminimalisir kerugian petani , jelas Sertu Samiran kepada media ini , Ahad 21/4.

Bersama pemerintah Desa Pandan dan warga masyarakat Sertu Samiran rutin meninjau kondisi sungai Lematang .

Desa Pandan Kecamatan Tanah abang memiliki luasan 3000 kilometer persegi lebih dengan jumlah penduduk hampir 5329 jiwa .Desa Pandan merupakan desa terbesar ke tiga di Kecamatan Tanah abang kondisi ini membuat desa menjadi perhatian cukup dari pemerintah Kecamatan Tanah abang .(red)

Sumber Kegiatan Babinsa Koramil 404-03/Pendopo

Penulis – Editor (Pede)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *